Pages

Friday, October 21, 2016

Kpop Fans Sebagai Minoritas



 

Tidak bisa dipungkiri lagi demam K-Pop telah melanda Indonesia, dimana-mana hal-hal yang berbau K-Pop menjadi laris manis, mulai dari makanan, pakaian, budaya, bahasa yang berangkat dari kesuksesan drama dan musik Korea yang mulai mewabah di kawasan ASIA. Dan di Indonesia sendiri selain drama yang paling memberikan pengaruh adalah masuknya industry musik K-Pop yang disambut hangat oleh para pengemarnya di tanah air.

Menjadi salah satu pencinta dan penikmat K-pop, salah satu aliran musik pop Korea, tampaknya adalah sebuah hal yang keren. Iya, keren waktu kamu bisa menabung, mengumpulkan uang untuk menonton konser artis K-pop  kesayanganmu yang kebanyakan selalu di Jakarta. Namun, pernahkah kamu berada di lingkungan dimana kamu yang pecinta K-pop jadi minoritas? Misalnya, di antara teman-teman sekelompok, cuma kamu yang mendengarkan lagu-lagu BTS. Atau mungkin ketika teman-teman kampusmu menyetel lagu Sorry-nya Justin Bieber ratusan kali dan kamu cuma pakai headset sambil mendengarkan lagu Manse-nya Seventeen. Cuma kamu sendiri. Yup, I fell you girls.

Saat itu kamu memantapkan tekadmu untuk menunjukkan betapa kerennya anggota boyband atau girlband itu ke teman-temanmu yang bukan pecinta K-pop. Harapanmu sih biar mereka jadi tertarik dan ikutan suka. Cita-citamu

Thursday, October 20, 2016

rindu.

Apa hanya Milea yang boleh merindukan Dilan?
Apa aku boleh merindukanmu seperti Milea merindukan Dilan?